Minggu, 11 November 2012

                  PENGEDITAN SUARA MENGGUNAKAN ADOBE SOUNDBOOTHPratikum Multimedia 1 , Selasa  6 November 2012
Berikut langkah – langkah beserta cara  Pengeditan Suara menggunakan Aplikasi CS3 Adobe Soundbooth menjadi sebuah Ringtone.
1.    Buka Aplikasi Adobe Soundboard . Klik Open> Pilih File Suara yang akan di edit.
                                    
                                                                           Gambar  1


                                                           Gambar 2. File Suara 
         
                                    
                                                   Gambar 3. Tampilan Editor Suara
2.    Langkah selanjutnya Memotong suara  pada bagian Awal dan akhir , menggunakan  Trim Beginning  agar suara yang akan dijadikan Ringtone yang mengagetkan durasinya tidak panjang.


                                             Gambar 4 . Pemotongan Suara Pada bagian Awal Durasi.



                                          Gambar 5. Pemotongan di bagian Akhir  Durasi

  


                                            Gambar 6. Hasil Pemotongan suara menggunakan  Trim Beginning

3.    Gunakan Fade in  untuk mengatur tinggi rendahnya gelombang  suara > klik Fade in > atur Fade in sesuai yang anda inginkan seperti gambar  6 dan 7 di bawah.


                                   
                                                     Gambar 7 .   Fade in Bagian Awal.




                                                    Gambar 8. Fade in bagian Akhir

4.    Mengubah Pitch dan Timing Suara  , Klik Change Pitch and Timing >  klik Pitch and Timing >  Atur  (+) (-) tinggi rendahnya Pitch dan Timing  > Klik Priview  > klik OK.





                                                Gambar 9. Pengaturan (+)(-) Pitch dan Timing









































                                                   Gambar 10.   Rendering Timestretch


5.    Setelah menPriview > Klik OK , lalu proses pengubahan Pitch dan Timing berjalan sampai 100%.

  















                                                    Gambar 11 . Proses Pengubahan suara

6. Putar Sound  > klik Play > lalu Save.   Nada sudah siap untuk dijadikan Ringtone.



                                               Gambar 12. Hasil akhir Pengeditan, Sound sudah

Minggu, 28 Oktober 2012

Editing Jerawat dan Mengubah wajah


PRATIKUM MULTIMEDIA
EDITING FOTO 2
EDITING FOTO BERJERAWAT dan MENGGUBAH  FOTO
1.       Latar Belakang
Adobe Photoshop merupakan salah satu pengolahan grafis professional standar, produk dari Adobe System Incorporatedn yang banyak digunakan di bidang pendidikan, percetakan dan penerbitan dan lain sebagainya.Dengan Adobe Photoshop , sebuah Foto atau gambar bisa dipresentasikan dengan format – format gambar.

2.       Langkah Kerja
a.       Menyiapkan Foto Jerawat
                                                            Gambar 1
b.      Menyiapkan Foto Babi
                                                              Gambar 2
c.       Membuka Aplikasi Photoshop CS3
d.      Untuk membuka foto jerawat klik File > Pilih Open ,Pilih file foto jerawat
e.      Setelah membuka foto Jerawat langkah yang dilakukan terlebih dahulu adalah mengedit foto yang berjerawat terlebih dahulu.
Langkah- langkah sebagai berikut :
1.       Gunakan Patch Tool  yang berguna untuk menghilangkan jerawat yang ada di wajah pada gambar 1.
Cara Menggunakan Patch Tool dengan melingkarkan kursor pada jerawat lalu mengkliknya dan mencari daerah muka yang tidak berjerawat .
Hasil Editan Jerawat :
                          Gambar 3
Pada Gambar 3 , terlihat jerawat sudah tidak ada.
2.       Setelah mengedit Jerawat, langkah selanjutnya memperhalus gambar.
Untuk memperhalus gambar kita harus terlebih dahulu mendupikat gambar yakni dengan cara : Klik kanan Layer > lalu pilih Duplikat Layer > klik ok ,
Klik Filter > Pilih blur (lalu pilih surface Blur) lalu akan muncul tampilah seperti gambar dibawah , atur pixel Radius dan level Threshould lalu > klik ok. 
 
                         Gambar 4.
Hasil Gambar Yangsudah Diperhalus, seperti gambar dibawah
 
                         Gambar 5.
Keterangan : Gambar terlihat dari segi kualitas visualnya bersih dan  bagus, sudah tidak terlihat jerawat.
3.       Mempertajam pada bagian mata, alis, dan mulut dengan menggunakan eraser tool > klik eraser tool > lalu hapus pada bagian yang akan dipertajam.

f.        Langkah Selanjutnya Meggabungkan gambar jerawat dengan Babi.
1.       Buka File Gambar Babi

2.       Lalu gunakan polygonal Lasso Tool untuk mendapatkan bagian telinga,hidung dan mulut
babi .

                                   
3.       Setelah selesai memotong bagian telinga,hidung dan mulut ,selanjutnya memindahkan layer gambar Babi ke Layer Wanita Berjerawat.
4.       Kemudian Gunakan Tombol Eraser untuk Menghapus bagian yang tidak Rapi, agar terlihat Bagus.
5.       Untuk Menyesuaikan Ukuran telinga, Hidung dan Mulut Babi di Layer Wanita Berjerawat Klik Edit di Menubar > pilih Free Transform (sesuaikan ukuran tersebut).
6.       Berikut Hasil Gambar Wanita Berjerawat berwajah babi

Demikian Hasil Editan dari wajah berjerawat hingga tidak berjerawatdan menggabungkan gambar Babi ke Muka Wanita Berjerawat.



Kamis, 18 Oktober 2012

TUGAS EDITING FOTO


PRATIKUM MULTIMEDIA 1
Modul 2
Editing Foto
Menggabungkan Dua Foto
Langkah kerja :
1.       Menyiapkan 2 buah foto yang sudah ditentukan untuk digabungkan. Contoh pada gambar Yori dan Pantai.
2.       Membuka Aplikasi Adobe Photoshop CS3.
3.       Membuka Projek Baru dengan langkah-langkah sebagai berikut:
Klik File > pilih New , pada kotak dialog New masukkan Nama Yori dan Pantai , ukuran dan Lebar yang sudah ditentukan yakni  Width 500 dan Height 400.
Seperi Gambar dibawah. 
 
4.       Ubah warna Background dengan cara >klik add layer > pilih solid color >lalu tentukan warna background sesuai yang diinginkan
5.       Memasukkan Foto pada Background dengan mengklik Move Tool>lalu drag(seret) foto ke Kanvas maka Kanvas memilik layer 1  dan layer 2.
Seperti gambar 2 .

                                                                                                                                       i.      Gambar . 2



                                                                                                                                     ii.      Gambar . 3



6.       Seleksilah Kedua foto dengan menggunakan Lasso Tool (untuk garis yang tidak   beraturan),Magnetic Lasso Tool (untuk garis yang lurus) dan gunakan Magic Wand Tool untuk menyeleksi bagian gambar yang terdapat pada celah-celah foto lalu klik edit>cut untuk menghilangkan gambar yang diseleksi.
7.       Gabungkanlah kedua foto dengan menggunakan Move Tool (dengan syarat layer 1 harus dibawah layer 2) drag lah layer 1 kebawah hingga posisinya berada dibawah layer 2.
8.       Atur foto  layer 2 (picture 1) agar sesuai dengan objek yang disisipi dengan mengklik Free Transform lalu klik Transform> plih lah model transform apa yang sesuai dengan objek yang akan disisipi (Skew, Rotate, Skale, Distort, dll) dalam hal ini saya menggunakan scale.
9.       Membuat  text sebagai  judul  gambar dengan mengklik Text Tool>Text Horizontal Tool>Ketikkanlah Text Judul gambar yang anda inginkan, dalam hal ini saya mengetikkan text: (YORI dan Pantai).
10.   Menyimpan gambar  dengan mengklik File>Save As>pilih format penyimpanan>OK> Selesai.

Hasil Gambar/ Foto yang Sudah di Edit dengan Photoshop CS3

 

Jumat, 05 Oktober 2012

PERBANDINGAN FORMAT GAMBAR


1.                  PENGERTIAN IMAGE atau GAMBAR
adalah mewakili dari sesuatu yang telah ditetapkan serta memiliki kualitas atau karakteristik dari bentuk dan warna dari sesuatu yang diwakilinya.
Berikut pengertian gambar atau image menurut para ahli :
·         Menurut ELINE HOTNEY
Gambar merupakan pengoptimalan dari sebuah output tertentu yang terkadang dibutuhkan beberapa pencitraan yang bertujuan untuk membuatnya menjadi lebih baik.
·         Menurut  Haralick & Shapiro
Gambar adalah sebuah representasi spasial dari fenomena objek, adegan, atau lainnya

2.                  FORMAT – FORMAT
Berikut adalah format – format gambar :
a)      BMP
adalah format gambar yang digunakan untuk menyimpan gambar digital berupa bitmap. Biasanya terdapat di Microsoft dan OS/2. BMP merupakan file gambar yang tidak terkompresi. Dan karena itu ukuran file BMP biasanya besar. File berukuran besar tidak tepat untuk transfer di internet karena akan memenuhi bandwidth dan menjadi lambat.

b)     JPEG
adalah  teknik kompresi grafis high color bit-mapped yang merupakan
teknik dan standar universal untuk kompresi dan dekompresi citra tidak bergerak untuk digunakan pada kamera digital dan system pencitraan menggunakan komputer yang dikembangkan oleh Joint Photographic Experts Group. Umumnya digunakan untuk kompresi citra berwarna maupun gray scale. JPEG (Joint Photographic Expert Group) adalah standar kompresi file yang dikembangkan oleh Group Joint Photographic Experts; menggunakan kombinasi DCT dan pengkodean Huffman untuk mengkompresikan suatu file citra. JPEG adalah suatu algoritma kompresi yang bersifat lossy, (yang berarti kualitas citranya agak kurang bagus).

d)     GIF 
Graphics Interchange Format(GIF) adalah sebuah format yang sering digunakan dalam dunia web maupun dalam dunia citra digital. Format ini sering digunakan karena ukurannya yang relati kecil dan juga banyaknya software editor gambar yang telah mendukung citra ini. . GIF berukuran kecil karena membatasi jumlah warnanya sebanyak 256 warna sehingga dapat menghemat ukuran berkas. 

e)      TIFF  (Tagged Image File Format)
TIFF adalah salah satu format untuk menyimpan gambar, termasuk fotografi dan line art. TIFF sekarang berada di bawah kendali Adobe Systems, perusahaan pembuat Photoshop. TIFF pada awalnya dirancang oleh perusahaan bernama Aldus untuk digunakan pada aplikasi "Desktop Publishing". Format TIFF didukung oleh aplikasi-aplikasi manipulasi image, aplikasi publishing dan page layout, scanning, faxing, word processing, OCR (Optical Character Recognition), dan aplikasi lainnya.

Tagged Image File Format salah satu format umum yang digunakan untuk menyimpan foto-foto digital. TIFF merupakan format yang tak gampang hilang, sehingga kualitas tidak berkurang karena penyimpanan.

f)       PNG  (Portable Network Graphic)
Tipe file PNG merupakan solusi kompresi yang powerfull dengan warna yang lebih banyak (24 bit RGB + alpha). Berbeda dengan JPG yang menggunakan teknik kompresi yang menghilangkan data, file PNG menggunakan kompresi yang tidak menghilangkan data (lossles compression). Kelebihan file PNG adalah adanya warna transparan dan alpha. Warna alpha memungkinkan sebuah gambar transparan, tetapi gambar tersebut masih dapat dilihat mata seperti samar-samar atau bening. File PNG dapat diatur jumlah warnanya 64 bit (true color + alpha) sampai indexed color 1 bit. Dengan jumlah warna yang sama, kompresi file PNG lebih baik daripada GIF, tetapi memiliki ukuran file yang lebih besar daripada JPG. Kekurangan tipe PNG adalah belum populer sehingga sebagian browser tidak mendukungnya.

3.      TABEL PENGUJI
NO
NAMA FILE
FORMAT
Bit Dept (bit)
Ukuran File (KB)
Kualitas (Visual)
FOTO
1
Foto JPG
JPEG
24
53,2KB
BAGUS

2
Foto_BMP Mono
BMP Monocrome
1
37,5KB
TIDAK BAGUS

3
Foto BMP 16
BMP 16 Color
4
150 KB
KURANG  BAGUS

4
Foto BMP 256
BMP 256 Color
8
301 KB
KURANG BAGUS dan KURANG JELAS

5
Foto BMP 24 bit
BMP 24 bit
24
900 KB
BAGUS dan JELAS

6
Foto GIF
GIF
8
114 KB
BAGUS

7
Foto TIF
TIF
24
2,56 MB
BAGUS

8
Foto PNG
PNG
8
16,7 KB
TIDAK BAGUS


4.      PEMBAHASAN
Berdasarkan pembahasan diatas mengenai gambar atau image dapat diketahui pengertian gambar atau image serta berbagai bentuk format gambar dalam bentuk BMP, JPEG, GIF, TIFF dan PNG yang mana setiap format dari segi ukuran , Bith Dept, dan kualitas gambarnya sangat berbeda, dan dari segi visual ada yang sama. Dapat dilihat pada tabel penguji di atas bahwa setiap jenis format , kualitas dan Bit dari format – format gambar berbeda.
Pada format JPEG, TIFF , BMP dan GIF  kualitas gambar  bagus , namun memiliki perbedaan dari segi visual, bit dan ukuran file . Format PNG menghasilkan gambar hitam putih dimana kualitas gambarnya tidak bagus .

5.      KESIMPULAN
Gambar atau image memiliki artian yang sama yang dapat disimpulkan suatu output yang berasal dari kamera yang berupa objek yang diambil. Gambar memiliki lima format JPEG, BMP,GIF dan PNG yang memiliki perbedaan dari segi bit , ukuran file dan kualitas gambar.